Tingkatkan Kompetensi Guru, MTsN 5 Gunungkidul Gelar Workshop Management KBM Daring

Tingkatkan Kompetensi Guru, MTsN 5 Gunungkidul Gelar Workshop Management KBM Daring

Jumat, 09 Apr 2021
Ngawen (MTsN 5 Gunungkidul) -- Untuk meningkatkan kompetensi guru, MTsN 5 Gunungkidul (Matsalim GK) gencar mengadakan berbagai workshop pengembangan diri, salah satunya workshop manajemen KBM daring yang diadakan di ruang serba guna madrasah... Baca selengkapnya

ASPD MTsN 5 Gunungkidul Berjalan Lancar

ASPD MTsN 5 Gunungkidul Berjalan Lancar

Jumat, 09 Apr 2021
Ngawen (MTsN 5 Gunungkidul) -- Pelaksanaan Asesmen Standardisasi Pendidikan Daerah (ASPD) yang berlangsung sejak 5-8 April 2021 di MTsN 5 Gunungkidul (Matsalim GK) telah selesai. ASPD ini diikuti oleh seluruh siswa kelas IX. Sesuai dengan POS... Baca selengkapnya

Isbat Awal Ramadan 1442 H Digelar 12 April, Ini Lokasi Rukyatul Hilal

Isbat Awal Ramadan 1442 H Digelar 12 April, Ini Lokasi Rukyatul Hilal

Jumat, 09 Apr 2021
Jakarta (Kemenag) -- Kementerian Agama akan menggelar Sidang Isbat (penetapan) awal Ramadan 1442 H pada 12 April 2021. Sidang akan berlangsung di Auditorium H.M. Rasjidi, Kementerian Agama RI, Jl. MH. Thamrin No. 6, Jakarta. “Isbat awal Ramadan... Baca selengkapnya

Kankemenag Gunungkidul Gelar Program Manasik Haji Sepanjang Tahun Secara Gratis

Kankemenag Gunungkidul Gelar Program Manasik Haji Sepanjang Tahun Secara Gratis

Kamis, 08 Apr 2021
Gunungkidul (Kankemenag) – Kegiatan Manasik Haji Sepanjang Tahun untuk angkatan pertama dibuka langsung oleh Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Gunungkidul, Arief Gunadi, yang didampingi oleh Kasi PHU, Zuhdan Aris. Kegiatan ini dilaksanakan... Baca selengkapnya

MTsN 4 Gunungkidul Membuka Secara Resmi Kompetisi Olimpiade Nasional

MTsN 4 Gunungkidul Membuka Secara Resmi Kompetisi Olimpiade Nasional

Kamis, 08 Apr 2021
Wonosari (MTsN 4 Gunungkidul) -- Kompetisi Olimpiade Nasional Matematika dan IPA secara resmi di buka oleh Kepala MTsN 4 Gunungkidul, Muthohar pada hari Kamis (8/4/2021). Pembukaan Kompetisi ini diselenggarakan melalui channel YouTube matsa4g_official,... Baca selengkapnya

Kasi Dikmad Kunjungi ASPD MTsN 8 Gunungkidul

Kasi Dikmad Kunjungi ASPD MTsN 8 Gunungkidul

Rabu, 07 Apr 2021
Gunungkidul (MTsN 8 Gunungkidul) – Asesmen Standarisasi Penilaian Daerah (ASPD) telah berlangsung sejak Senin (5/4/2021) di tingkat SMP/MTS dan akan berakhir Kamis (8/4/2021). Selama empat hari tersebut kegiatan serupa juga terselenggara di MTsN 8... Baca selengkapnya

GTK MIN 11 Gunungkidul Antusias Ikuti Bimtek SIMPEG 5

GTK MIN 11 Gunungkidul Antusias Ikuti Bimtek SIMPEG 5

Rabu, 07 Apr 2021
Ponjong (MIN 11 Gunungkidul) – Kepala Madrasah Ibtidaiyah Negeri 11 Gunungkidul, Risdiyanto, membuka acara bimbingan teknis SIMPEG 5 dengan narasumber TIM IV Intensif Bimtek SIMPEG 5 Kantor Wilayah Kementerian Agama Daerah Istimewa Yogyakarta,... Baca selengkapnya

Bergeser Satu Derajat, Melenceng 145 Km dari Baitullah

Bergeser Satu Derajat, Melenceng 145 Km dari Baitullah

Rabu, 07 Apr 2021
Gunungkidul (Kankemenag) – Salah satu syarat sahnya salat adalah menghadap kiblat. Bergeser satu derajat saat kita berdiri salat menghadap kiblat, mengakibatkan melenceng sejauh hampir 145 km dari Baitullah. Demikian disampaikan Kepala Kantor... Baca selengkapnya

Kepala Kankemenag: Bunuh Diri Tidak Menyelesaikan Masalah

Kepala Kankemenag: Bunuh Diri Tidak Menyelesaikan Masalah

Rabu, 07 Apr 2021
Gunungkidul (Kankemenag) – Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Gunungkidul, Arief Gunadi menuturkan, penyebab gantung diri diantaranya adalah karena beban ekonomi, ketidakharmonisan keluarga dan masalah sosial. Untuk itu diperlukan moderasi... Baca selengkapnya

Jajaran Guru MIN 5 Gunungkidul Ikuti Bimtek Simpeg

Jajaran Guru MIN 5 Gunungkidul Ikuti Bimtek Simpeg

Rabu, 07 Apr 2021
Playen (MIN 5 Gunungkidul) – Dalam rangka sosialisasi bimbingan teknis sistem informasi pegawai, tim dari kantor wilayah kementerian agama DI Yogyakarta adakan BIMTEK SIMPEG di MIN 5 Gunungkidul, Rabu (7/4/2021). Yusholichatul Janah, selaku... Baca selengkapnya